Thursday, May 30, 2013
Cara Mudah Menghitung Kebutuhan AC di Rumah
Air Conditioner (AC) saat ini sudah merupakan suatu kebutuhan bagi sebagian orang yang hidup di daerah perkotaan. Bahkan di setiap rumah kerap dijumpai telah menggunakan AC, apalagi dilingkungan kantor AC sudah merupakan sesuatu yang wajib ada di dalam ruangan.
Kali ini mimin akan bagikan sedikit tips untuk menghitung kebutuhan AC di rumah Anda.
Awas, Memberi Gadget Memicu Stres pada Anak
Banyak orang tua merasa lega karena memberikan gadget berisi mainan digital seperti Xbox dan iPad yang bisa membuat anak-anak menjadi tenang dan bahagia.
Padahal penelitian baru mengungkapkan, mainan inilah yang memberi kontribusi untuk menciptakan stres pada anak-anak.Mengapa?
Awas, Jus Wortel Bisa Tak Menyehatkan!
Anda sangat menggemari jus wortel sebagai minuman kesehatan? Hati-hati bukannya menyehatkan, ini malah membahayakan kesehatan jika terlalu berlebihan mengkonsumsinya. Seperti dikutip dari geniusbeauty, menurut dokter terlalu sering mengkonsumsi jus wortel bisa menimbulkan keracunan makanan.
Fakta-fakta Unik Tentang Kedipan Mata
Mata manusia dirancang selalu berkedip setiap beberapa waktu yang berfungsi untuk meratakan air mata yang kaya oksigen ke seluruh permukaan mata. Untuk apa? tentu saja untuk menghalau kotoran yang ada di bola mata terutama bagian kornea.
Download AOMEI Partition Assistant Standard Edition (Free)
Dalam hal manajemen partisi Hardisk, mimin biasanya menggunakan EASEUS Partition Master, selain tersedia versi gratis, fiturnya tergolong lengkap, seperti dulu Partition Magic. Tetapi kali ini ada alternatif yang tidak kalah fitur dan kemampuannya, dan tentu Gratis AOMEI Partition Assistant Standard.
Flashdisk Kingston Berkapasitas 512GB
Produsen memory, Kingston, menyediakan flashdisk dengan kapasitas setara HDD eksternal.
Produk bernama DataTraveler HyperX Predator 3.0 adalah USB 3.0 Flash driver dengan kapasitas yang super besar, yakni 512GB.
DT HyperX Predator 3.0 juga diklaim sebagai tercepat di keluarga flash drive buatan Kingston.
Penggunaan Gigi Palsu itu Penting
Sejalan dengan bertambahnya usia, kondisi gigi dan mulut akan mengalami penurunan fisiologis, sehingga memerlukan perawatan yang tepat.
Gigi dapat hilang hanya karena masalah gaya hidup atau perawatan yang kurang tepat.
Agen: Higuain 70 Persen ke Juventus
Menurut agen, Gonzalo Higuain tinggal beberapa langkah lagi hijrah ke Juventus.
Menurut Ernesto Bronzetti, agen FIFA, proses perpindahan Higuain ke Juventus sudah mencapai 70 persen.
Wednesday, May 29, 2013
Air, Khasiat dan Manfaatnya untuk Tubuh
Untuk mencapai kesehatan yang optimum, air merupakan kebutuhan tubuh kita yang mutlak. 75% dari berat bayi yang baru lahir terdiri dari air, sedangkan 70% dari berat badan orang dewasa terdiri dari air. Jadi, bila seorang itu mempunyai berat badan 100 kg, maka berarti 70 kg daripada berat badannya adalah disebabkan kerena berat air dalam tubuhnya.
Lima bek dalam pantauan radar Juventus
Raksasa Serie A, Juventus telah menyiapkan rencana guna menghadapi ketatnya musim depan. Kini mereka juga memfokuskan untuk memboyong beberapa pemain bertahan.
Pelatih Antonio Conte menyadari bahwa stok pemain bertahan Bianconeri sangat minim. Maka dari itu ia berniat mendapatkan beberapa pemain baru di sektor tersebut.
Cara Dapat Penerbangan Premium Gratis
Traveller sejati yang ingin mendapat penerbangan premium secara gratis dari awak kabin pesawat, ternyata tidak hanya bermodalkan wajah yang good looking.
Masih ada cara-cara lain untuk menarik perhatian para awak kabin pesawat, yang diungkapkan langsung dari mereka oleh Skyscenner melalui survei yang dilakukan terhadap 700 awak kabin dari 83 nehara pada bulan April 2013.
Zidane Turun Tangan untuk Rayu Bale
Usaha Real Madrid untuk mendatangkan Gareth Bale belum padam. Meski Tottenham telah menaikkan gaji Bale dan menyatakan Bale akan bertahan.
Kali ini Los Galacticos menggunakan salah satu mantan pemainnya, Zinedine Zidane, untuk merayu Bale agar bersedia pindah.
Tuesday, May 28, 2013
Alasan Manusia Sulit Ingat Kejadian di Masa Kecil
Alasan manusia sulit mengingat memori dari masa kecil adalah karena produksi neuron yang tinggi, demikian kata para peneliti dari Kanada, seperti dikutip dari BBC.
Pembentukan sel-sel otak baru meningkatkan kapasitas otak untuk belajar, namun juga sekaligus membersihkan otak dari memori-memori lama.
Bongkar 7 mitos seputar stroke!
Selain serangan jantung, stroke juga termasuk penyakit kardiovaskular yang perlu diwaspadai. Agar lebih memahami kondisi tersebut, bongkar mitos seputar stroke seperti yang dilansir dari Health berikut ini.
Tips mencuci buah dan sayur yang tepat
Vitamin dan nutrisi yang berasal dari sayur dan buah bisa lenyap jika kita salah dalam mengolahnya. Selain itu, bakteri bisa saja tumbuh dengan subur kalau cara mencucinya tidak benar. Maka dari itu, Anda harus pandai memperlakukan buah dan sayur sebelum dikonsumsi. Berikut tips membersihkan sayur yang baik, dilansir Reader Digest Asia.
10 Fakta mencengangkan soal orgasme
Orgasme berarti pelepasan tiba-tiba ketegangan seksual yang terkumpul, yang mengakibatkan kontraksi otot ritmik di daerah pinggul yang menghasilkan sensasi kenikmatan yang tinggi dan diikuti relaksasi yang cepat. Ini biasanya berlangsung untuk beberapa detik. Orgasme juga sebagian merupakan pengalaman psikologis akan kenikmatan,
Monday, May 27, 2013
Kenali 13 Fakta Tentang Matahari, yuk...
Matahari adalah sumber kehidupan di bumi. Tanpanya, tak akan ada siang, tak ada tumbuhan yang hidup, dan banyak lagi. Sebagai pusat dari sistem Tata Surya, bola raksasa ini punya banyak fakta menarik. Kita lihat 13 diantaranya.
Para Dokter Berkata, “Ternyata Sex Menyehatkan!”
Jika anda sudah beristri atau bersuami, maka sering-seringlah making love alias ML dengan pasangan anda. Ini dikarenakan ML secara rutin ternyata dapat memberikan berbagai poin tentang keuntunga-keuntujgan pada setiap pasangannya, demikianlah menurut Dr. Phil Nguyen, dari Boston Medical Grup, Amerika Serikat.
Inilah Sejarah Penamaan dari Tiap Versi Android
Divisi Android Google sangat unik dalam menamai tiap versi dari Android dengan nama dessert atau makanan penutup. Seperti apa sejarah lengkap dibalik penamaan tersebut?
Google membeli sebuah perusahaan bernama Android pada Juli 2005. Perusahaan tersebut dipimpin oleh beberapa orang yang berpengalaman di dunia mobile.
Gawat, Mercedes Terancam Kehilangan Poin!
Mercedes-AMG terancam hukuman berat setelah diketahui melakukan uji coba ban bersama supplier tunggal, Pirelli, tanpa memberitahu badan regulasi otomotif dunia FIA.
Ancaman ini muncul setelah dua raksasa F1, Red Bull dan Ferrari, melancarkan protes karena tidak mendapat kesempatan uji coba yang sama seperti Mercedes.
Selamat Datang di La Liga, Neymar!
Barcelona akhirnya menjadi pemenang dalam perburan Neymar. Namun sejatinya, Barca memang tak perlu bersusah-payah untuk mendapatkan pemain berusia 21 tahun itu.
Neymar rupanya sejak awal hanya punya satu tujuan jika meninggalkan klubnya, Santos. Ia jatuh cinta kepada Barcelona sejak pertama kali bertemu.
Pentingnya Ibu Hamil Sering Berada Dekat Pepohonan
Sering menenangkan diri di dekat pohon rindang baik untuk ibu hamil dan janinnya, seperti dikutip dari situs kesehatan Rodale.com. Hasil penelitian yang melibatkan 2.400 ibu hamil itu menunjukkan, ibu hamil yang sering menghabiskan waktu di dekat tumbuhan hijau cenderung melahirkan bayi dengan berat badan lahir yang sehat dan lingkar kepala yang normal.
11 Jenis Makanan Anti-Kanker
Berdasarkan data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), setiap tahun penderita kanker di dunia bertambah 6,25 juta orang.
Penyakit ini ditakuti karena tak jarang penderitanya berujung pada kematian. Kanker ternyata tidak bisa hanya dilawan melalui pengobatan medis.
Saturday, May 25, 2013
Ini Cara Xbox One Hindari Pembajakan
Microsoft berupaya agar konsol gaming terbarunya, Xbox One, terhindar dari salah satu masalah terbesar Xbox generasi sebelumnya: pembajakan.
Salah satu cara yang digunakan adalah dengan mengganti metode memainkan game. Microsoft memang mengganti media cakram game dari DVD ke Blu-ray.
FBI Bisa Intip Isi "E-Mail" Seenaknya
Biro Investigasi Federal Amerika Serikat (FBI) ternyata bisa bebas mengakses e-mail, pesan Facebook, maupun Twitter milik warga "Negeri Paman Sam" tanpa butuh surat perintah penggeledahan.
Hal itu tertuang dalam panduan milik agensi tersebut yang diungkap belakangan ini, seperti dilaporkan oleh ZDNet.
Fakta-fakta Menarik Menjelang Final Champions League
Tensi panas sudah mulai tersaji menjelang laga final UEFA Champions League musim ini antara Borrusia Dortmund melawan Bayern Munchen yang akan berlangsung di Stadion Wembley, London (Sabtu, 25 Mei 2013). Sindir-menyindir antara kedua klub raksasa asal Jerman tersebut sulit di hindari menjelang laga final nanti.
Opera for Android bisa Hemat Kuota Internet
Browser Opera for Android resmi menghilangkan label "beta" dan berubah menjadi versi final hari Selasa (21/5/2013) lalu. Peramban internet yang sudah bisa diunduh dari toko aplikasi Google Play ini menggantikan produk pendahulunya, Opera Mobile.
Bahaya dan Penyakit Akibat Merokok !!
Merokok mengakibatkan berbagai macam penyakit yang mematikan. Di Amerika Serikat satu dari lima kematian disebabkan oleh penyakit akibat merokok. Sejak tahun 1990 sampai 1994, diperkirakan ada 430,000 kematian dini setiap tahun akibat merokok.
Kenali dan Cegah Diabetes pada Wanita
Saat ini, gangguan diabetes mellitus (DM) pada wanita semakin meningkat. Wanita dalam usia produktif bisa berisiko sama dengan pria untuk terkena penyakit tersebut. Padahal, wanita usia produktif memiliki hormon estrogen yang mampu melindungi kaum hawa dari penyakit tersebut.
8 Keajaiban Samsung Galaxy Note 8.0
Perusahaan elektronik asal Korea Selatan meluncurkan produk tablet cerdas dengan teknologi Note, Galaxy Note 8.0. Samsung ingin menyemarakkan kembali era teknologi Note cerdas kategori mid-size tablet yang telah Samsung hadirkan pada 2010.
Satu Nyawa Selamat Karena Telepon Salah Sambung
Suatu kejadian dalam kehidupan sehari-hari yang "nggak penting banget" bisa jadi justru penuh makna dalam kehidupan. Misalnya saja telepon yang salah sambung, siapa sangka justru menyelamatkan nyawa seseorang.
Jadwal Final Liga Champions Dinihari Nanti
Pertandingan puncak Liga Champions yang ditunggu-tunggu pencinta sepak bola akhirnya akan dihelat pada Minggu (26/5/2013) dini hari WIB. Laga super panas ini bakal disiarkan langsung oleh salah satu stasiun televisi lokal.
Jerawatan? Usir dengan Bawang
Sudah memakai produk perawatan muka anti jerawat tapi tetap saja jerawat datang dan membandel?
Tenang, mimin berikut ini akan membagikan salah satu solusi alami yang mimin baca, semoga bisa membantu memerangi permasalahan jerawat Anda.
Tenang, mimin berikut ini akan membagikan salah satu solusi alami yang mimin baca, semoga bisa membantu memerangi permasalahan jerawat Anda.
Mendengkur Bisa Memperpendek Umur
Mendengkur saat tidur bukan hanya mengganggu pasangan, tapi bisa menjadi peringatan dini terhadap efek jangka panjang bagi kesehatan.
Peneliti di Henry Ford Hospital di Detroit mengungkapkan bahwa mendengkur bisa menyebabkan seseorang mati muda, terkait peningkatan risiko penyakit jantung dan stroke.
Peneliti di Henry Ford Hospital di Detroit mengungkapkan bahwa mendengkur bisa menyebabkan seseorang mati muda, terkait peningkatan risiko penyakit jantung dan stroke.
Friday, May 24, 2013
Alarm Jam Paling Mengganggu Sedunia
Pernahkah Anda mematikan alarm pagi hari kemudian melanjutkan tidur Anda, akibatnya Anda pun menjadi terlambat bekerja?
Pastinya hal ini sangatlah mengganggu. Melihat hal ini, sebuah pengembang bernama Park Dong ki membuat sebuah aplikasi untuk iOS bernama Sleep If U Can.
Pastinya hal ini sangatlah mengganggu. Melihat hal ini, sebuah pengembang bernama Park Dong ki membuat sebuah aplikasi untuk iOS bernama Sleep If U Can.
Charger Ponsel Tenaga Kopi Panas
Teknologi di dunia semakin berkembang dengan menghadirkan inovasi-inovasi menarik.
Teknologi pengisian baterai pun mengalami perkembangan yang cukup pesat, seperti dengan hadirnya pengisi baterai portabel hingga pengisian baterai secara wireless.
Teknologi pengisian baterai pun mengalami perkembangan yang cukup pesat, seperti dengan hadirnya pengisi baterai portabel hingga pengisian baterai secara wireless.
Thursday, May 23, 2013
Perilaku Buruk Anak yang Harus Dihentikan
Balita dikenal dengan tingkahnya yang pintar, lucu dan menggemaskan. Namun, balita juga memiliki sikap yang tidak baik dalam keadaan tertentu. Nah, perilaku seperti ini tidak boleh dibiarkan karena akan menjadi kebiasaan di kemudian hari.
10 Tahun Diduga Alien, Identitas Makhluk Ini Terkuak
Tahun 2003, sebuah makhluk yang dijadikan mumi ditemukan oleh seorang pria yang mencari peninggalan sejarah di sebuah gereja di La Noria, Gurun Atacama, Cile. Mumi itu sangat kecil, berukuran hanya sekitar 15 cm.
BBM ke Android dan iOS, Langkah Cerdas atau Bunuh Diri?
BlackBerry Messenger dipastikan akan meluncur ke platform Android dan iOS pada musim panas tahun ini. Lalu, masih perlukah Anda membeli BlackBerry hanya untuk BBM-an?
Pertanyaan ini mungkin muncul karena hampir sebagian besar pengguna smartphone di Indonesia memakai BlackBerry untuk berkomunikasi via BBM yang sebelumnya hadir secara eksklusif.
Wednesday, May 22, 2013
Microsoft Resmi Umumkan Xbox One
Microsoft akhirnya secara resmi mengumumkan konsol terbarunya yang akan jadi pesaing PlayStation 4. Tak ada Xbox 720 atau Xbox Infinity, yang ada hanyalah Xbox One.
Dikutip dari Techradar, Rabu (22/5), berbeda dengan Sony yang belum mau membocorkan desain PS4, Microsoft secara terang-terangan mengungkap seperti apa wujud Xbox One.
Dikutip dari Techradar, Rabu (22/5), berbeda dengan Sony yang belum mau membocorkan desain PS4, Microsoft secara terang-terangan mengungkap seperti apa wujud Xbox One.
Sepuluh Rekor Transfer Termahal Pemain Belanda
Belanda punya sejarah panjang di dunia sepak bola. Beberapa pemain kelas dunia berasal dari sana dan malang melintang di kompetisi liga Eropa.
Rekor transfer termahal saat ini boleh dipegang oleh CR7. Namun, beberapa pemain sepak bola Belanda pernah berada di puncak daftar rekor pada masanya, seperti Johan Cruyff, Ruud Gullit dan Marc Overmars.
Pria Wajib Tahu, Cara Alami Cegah Kanker Prostat
Kanker prostat merupakan penyakit yang jarang ditemukan pada pria berusia kurang dari 40 tahun. Meski demikian, kanker prostat adalah penyebab kematian akibat kanker nomor tiga pada pria dan penyebab utama kematian akibat kanker pada pria di atas 74 tahun.
Ada Dialog Indonesia di Film 'Fast and Furious 6'
Sequel terbaru film Fast and Furious kembali hadir di hadapan penggemar aksi kebut-kebutan jalan raya. Jika banyak yang mengkhawatirkan film seperti ini tidak sebagus film sebelumnya, itu salah. Film waralaba garapan sutradara Justin Lin ini jauh lebih gila dari film sebelumnya.
Cara Mengenali Copet dan Menghindarinya
Kalian pasti sebel sama copetkan? hmm.. gimana enggak sebel orang ngambil gak pernah bilang, emang dasar copet ya :D . IVAN's Blog kali ini akan share cara mengenali copet dan bagaimana cara menghindarinya. simak yuk.
Tuesday, May 21, 2013
Minum Teh atau Kopi, Manakah yang Lebih Sehat?
Minuman mana yang wajib Anda minum setiap hari, teh atau kopi? Mana yang lebih baik manfaatnya? Yuk, kita bahas tuntas di sini.
Umumnya orang sering mengasosiasikan minum teh sebagai minuman untuk menambah tenaga sehingga wajib diminum sebelum beraktivitas, padahal energi tersebut diperoleh dari kalori gula yang ditambahkan pada teh.
Barca Siapkan 148 Miliar untuk Reina
Setelah delapan tahun menjaga gawang Liverpool, Pepe Reina kemungkinan besar hengkang dari Anfield. Barcelona yang meminati Reina semakin dekat dengan perpindahannya.
Dana sebesar 10 juta pound (148 miliar rupiah) akan ditawarkan ke Liverpool pada musim panas mendatang.
Monday, May 20, 2013
Bahaya Obat Nyamuk = 100 Batang Rokok
Obat pengusir nyamuk yang> paling banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia adalah obat nyamuk bakar. Namun studi terbaru menemukan bahwa asap dari sekeping obat nyamuk bakar sama bahayanya 100 batang rokok.
Cara Membuat Pasangan yang Selingkuh Mengaku
Mengetahui seseorang yang dekat dengan Anda melakukan perselingkuhan, tentunya akan sangat mengecewakan, ya. Mungkin Anda akan merasa lebih baik jika ia mengakuinya. Namun jika tidak, biasanya itu akan menjadikan Anda sebagai korbannya, semakin terluka.
Modus Pencurian Data di Dunia Maya
Berita mengenai tokoh terkenal menjadi umpan yang sering digunakan phiser (penipu di dunia maya) untuk mencuri data pribadi Anda.
Seperti cerita penyanyi dan pencipta lagu asal Inggris, Rita Ora yang lagu-lagunya masuk peringkat satu tangga lagu UK, yang kini digunakan phiser sebagai umpan.
Saturday, May 18, 2013
Angkringan Bisa Menularkan Hepatitis A?
Baru-baru ini, penderita Hepatitis A di Kabupaten Sleman, Yogyakarta, mendadak naik.
Bupati Sleman Sri Purnomo mengungkapkan bahwa merebaknya penderita Hepatitis A diperkirakan karena kebiasaan masyarakat menikmati menu angkringan.
Subscribe to:
Posts (Atom)